Lampung Jawara Penghasil Nanas Terbesar, Pisang Hanya Peringkat Ketiga Nasional, Berikut Data dan Faktanya

Lampung Jawara Penghasil Nanas Terbesar, Pisang Hanya Peringkat Ketiga Nasional, Berikut Data dan Faktanya

PRODUSEN TERBESAR : Proses panen nanas di PT GGP Lampung.-tangkap layar-

RADARTV – Presiden Joko Widodo meminta pemerintah daerah menjadikan keunggulan lokal masing – masing menjadi identitas atau karakteristik. Jokowi mengusulkan Lampung menjadi kota nanas atau pisang. Karena memang selama ini dua komoditas ini sangat terkenal. 

Berikut Data dan Fakta Nanas dan Pisang

Untuk Nanas, memang Provinsi Lampung sudah dikenal nomor satu di Indonesia. Namun untuk pisang, Lampung hanya menempati posisi ketiga, masih kalah bersaing dengan Provinsi Jawa Timur dan Jawa Barat.

Data Badan Pusat Statstik (BPS) menyebutkan, Indonesia memproduksi 3,2 juta ton nanas tahun 2022, meningkat sekitar 10,99% dibanding tahun 2021 atau berjumlah 2,8 juta ton. 

BACA JUGA:Presiden Jokowi Usul Lampung Jadi Kota Nanas atau Pisang, Kamu Pilih yang Mana?

Artinya Lampung dinobatkan menjadi provinsi penghasil nanas terbesar di Indonesia tahun 2022, dengan produksi 861.706 ton. Peringkat kedua, diikuti provinsi tetangga yakni Sumatera Selatan dengan produksi nanas mencapai 567.120 ton.

Untuh buah pisang, peringkat pertama disandang oleh Provinsi Jawa Timur dengan produksi 2.626.582 ton, dan posisi kedua Jawa Barat dengan 1.317.558 ton. Produksi pisang Lampung sendiri mencapai 1.223.009 ton. 

Nanas Lampung Diekspor ke 55 Negara 

Produk nanas dari Lampung di bawah bendera PT Great Giant Pineaplle telah menembus pasar ekspor 55 negara. Orientasi jangkauan untuk negara di Benua Eropa, Amerika dan Asia.

BACA JUGA:Lepas Ekspor Nanas Kaleng PT GGF

merupakan salah satu buah tropis yang tumbuh di Indonesia. Buah ini punya kandungan vitamin C yang baik untuk kekebalan tubuh.

Berikut 10 provinsi penghasil nanas terbesar di Indonesia tahun 2022:

1. Lampung: 861.706 ton

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: