asn

Tiga Bumbu Ikan Laut Bakar Pilihan Terbaik, Mudah dan Patut Dicoba

Tiga Bumbu Ikan Laut Bakar Pilihan Terbaik, Mudah dan Patut Dicoba

BUMBU IKAN BAKAR-radar tv-

1/2 ruas jari kunyit 

1/2 ruas jari jahe 

1 ruas jari telunjuk lengkuas

1 sdt garam

1/2 sdt gula pasir

3 sdm kecap manis

Cara membuat:

Cuci ikan terlebih dahulu hingga bersih, dan kemudian kucurkan jeruk nipis untuk menghilangkan bau amisnya dan sisihkan.

Haluskan bumbu dan tumis hingga matang. Tambahkan kecap sesuai selera dan aduk rata.

Lakukan sebanyak 3 proses membalik untuk mengolesi bumbu lagi sampai habis. Jangan terlalu sering dibalik, karena ini bisa menyebabkan ikan mudah hancur. 

Nah mudah bukan, silahkan mencoba. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: