Indonesia Dilanda Deflasi 5 Bulan Berturut-Turut, Pemerintah Imbau Masyarakat Untuk Berbelanja
Ilustrasi Crisis-X/twitter @hnirankara-
3. Bagi Pemerintah: Pemerintah perlu berhenti menghabiskan dana untuk proyek-proyek besar yang tidak mendesak, memberantas korupsi, dan fokus pada kebijakan yang mendorong kelas menengah untuk tetap berbelanja.
Mungkin juga perlu mempertimbangkan kebijakan "helicopter money", yaitu memberikan stimulus langsung ke masyarakat untuk meningkatkan daya beli.
Pada kesimpulannya, Deflasi bukan selalu pertanda baik. Jika disebabkan oleh penurunan daya beli dan permintaan, itu bisa menandakan masalah ekonomi yang lebih dalam. Maka, penting bagi masyarakat dan pemerintah untuk mengambil langkah yang tepat agar ekonomi tetap stabil.
Semoga ini juga menjadi tamparan keras buat pemerintah di 2025 untuk tidak menambahkan beban kaum menengah dengan peningkatan pajak dan iuran
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: bps statistik