10 Parpol Terancam Gagal Masuk DPR RI, Termasuk PSI Besutan Kaesang Pangarep

10 Parpol Terancam Gagal Masuk DPR RI, Termasuk PSI Besutan Kaesang Pangarep

SEMARAK : Bendera parpol jelang pemilu 2024.-freepix-

1. PPP 2,8 % 

2. PSI 1,4 % 

3. Perindo 0,9 % 

4. Partai Ummat 0,4 % 

5. Partai Hanura 0,4 %

6. Partai Gelora 0,3 %

7. PBB 0,1 % 

8. Partai Buruh 0,1 %

9. Partai Garuda 0 %

10. PKN 0 % 

PDI-P Teratas Dibayangi Partai Gerindra 

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI- P) menjadi partai paling banyak dipilih dengan elektabilitas 20 persen. Di bawahnya ada Partai Gerindra yang terus menempel. 

Hasil ini menjadikan alarm untuk PDIP perjuangan karena keinginan untuk mencapai hattrick kemenangan di 2024 itu terancam oleh kehadiran Gerindra yang performanya meningkat.

Sementara, hasil survei terbaru Centre for Strategic and International Studies (CSIS) menunjukkan PPP ada di posisi kesembilan dan diprediksi tidak lolos parlemen dengan elektabilitas sebesar 3,5 persen. Kemudian disusul Perindo 1,5 persen, dan PSI 1,3 persen.

Di bawah mereka ada enam partai lain yang angkanya di bawah 1 persen, seperti PBB, Partai Gelora, Partai Hanura, Partai Garuda, Partai Ummat, hingga Partai Buruh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: