Dipercaya Sembuhkan Asam Urat, Ini Manfaat Tumbuhan Pekarangan Rumah ini

Selasa 14-11-2023,14:37 WIB
Reporter : Jefri Ardi
Editor : Jefri Ardi

3. Air Rebusan

Selanjutnya, mengolah daun binahong dengan merebus. Berikut caranya yang bisa kamu ikuti:

Gunakan 9-11 lembar daun, pilih daun yang tidak terlalu muda maupun terlalu tua, lalu cuci bersih.

Rebus dengan api kecil bersama 2 gelas air, tunggu hingga air rebusan berkurang menjadi satu gelas.

Minum ramuan ini dua kali sehari, pagi dan sore atau malam hari.

4. Tumisan

Menariknya, daun binahong juga bisa kamu olah menjadi hidangan tumisan yang sangat lezat. Begini caranya:

Tuang minyak goreng, lalu tambahkan bawang putih cincang. Tumis hingga harum. Masukkan cabai dan tumis lagi hingga harum semerbak.

Masukkan gula jawa iris secukupnya, sesuai selera. Aduk sebentar, hingga cukup meleleh. Lalu masukkan daun binahong yang sudah kamu cuci bersih.

Tuang saus tiram, kecap manis, minyak wijen, kecap ikan, garam dan bubuk penyedap.

Aduk dan biarkan sebentar tumisan daun hingga matang. Koreksi rasa, angkat dan siap disajikan bersama nasi hangat dan lauk kesukaan.

Demikian 11 manfaat daun binahong dan cara mengolahnya, jika kondisi penyakit yang kamu alami tidak segera membaik meski telah menggunakan daun Binahong sebagai obat herbal, kamu bisa langsung tanyakan pada dokter. (*)

 

Kategori :