• Masukkan sedikit-sedikit ke dalam kocokan krim sambil dikocok perlahan. Dinginkan.
• Belah sus. Semprotkan bahan isi dalam sus.
Nah Mommy, mumpung lagi musim durian, yuk coba resep olahan durian ini. Siapa tau bisa menjadi menu kesukaan suami dan si buah hati. (*)