Kadishub Bantah Pungli, Pelaku Oknum Gadungan
Radartvnews.com- Kepala Dinas Perhubungan Lampung Selatan Anasrulloh mengaku, empat atau Tenaga Harian Lepas (THLS) Dinas Perhubungan Lampung Selatan yang tertangkap tangan melakukan pungli di jalan lintas timur bukan bagaian dari Dinas Perhubungan. Kadishub menepis empat okunum yang terjaring operasi tangkap tangan di jalan lintas timur Desa Bandar Agung, Kecamatan Sragi, Lampung Selatan tak memliki surat perintah untuk melakukan pungli. Sejauh ini sudah ada duap petugas di terminal bunut Kepala Terminal dan wakilnya selebihnya adalah petugas gadungan. “saya sudah Tanya tidak ada SPT dari kepala dinas, namun SPT dari kepala terminal, kita nggak kenal dengan pelaku,” ujar Anasrulloh. Anasruloh mengaku tidak mengetahui aliran dana P-A-D dari terminal bunut tidak terlalu besar sekitar Rp2 juta perbulan. Diberitakan sebelumnya, empat tersangka mengaku melakukan aksinya atas perintah pegawai Dinas Perhubungan namun Dinas Perhubungan Lampung Selatan belum bisa menentukan sikap dan menunggu hasil penyeledikan dari Polres Lampung Selatan.(mai/san)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: