Langkah 1:
- Kupas nanas dan masukan ke dalam wadah kaca yang dapat ditempatkan ke oven.
- Taburkan bubuk kayu manis, gula merah bubuk, 6 sendok makan madu (opsional) atau tambahkan setengah cangkir air lalu masukkan ke dalam oven.
- Oven di suhu 170 – 200 derajat, durasi sekitar 30 menit.
- Setelah selesai, biarkan dingin dan potong menjadi irisan, langsung bisa dinikmati selati hangat atau bisa disimpan dalam kulkas.
Manfaat Nanas Bakar
Selain membantu menurunkan berat badan, nanas bakar / panggang memiliki manfaat luar biasa yang dapat rasakan dalam jangka waktu 3 jam.
- Menghilangkan stres hebat
- Mengobati nyeri sendi dan nyeri yang disebabkan oleh radang sendi
- Membantu mencegah proses inflamasi (bengkak)
- Memiliki sifat diuretik (melancarkan buang air kecil) yang luar biasa
- Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
- Mengatur proses pencernaan
- Membuat Moms aman dari penyakit mata
- Membantu mencegah karang gigi
- Menyembuhkan sembelit