asn

Daftar Lengkap Caleg DPRD Lampung Utara Terpilih Dalam Pemilu 2024

Daftar Lengkap Caleg DPRD Lampung Utara Terpilih Dalam Pemilu 2024

DPRD LAMPUNG UTARA-dprd lampura-

RADARTV – Daftar lengkap calon anggota legislatif DPRD Kabupaten Lampung Utara terpilih dalam pemilihan umum 14 Februari 2024. 

Total ada 45 wajah caleg DPRD Lampura yang rencananya dalam waktu lima bulan kedepan akan dilantik atau persisnya pada 9 September 2024. 

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Lampung Utara sudah merampungkan dan menetapkan hasil pemilu legislatif kursi DPRD Lampung Utara periode 2024 – 2029.

Dalam pengumuman nomor : 24/HM.02-Pu/1803/2024 tentang Penetapan Hasil Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Lampung Utara, Provinsi Lampung tahun 2024.

Berdasarkan data di website resmi KPUD Lampung Utara http://kab-lampungutara.kpu.go.id. 

BACA JUGA: Ini Dia, 85 Caleg Diperkirakan Jadi Anggota DPRD Lampung 2024 - 2029

BACA JUGA: Sah, Daftar Lengkap 50 Caleg DPRD Lampung Selatan 2024 Terpilih

Perolehan suara sah calon anggota DPRD Lampung Utara setiap partai politik peserta pemilu tahun 2024 yang berhasil meraih kursi berdasarkan dapil sebagai berikut :

1. Dapil I Alokasi 6 Kursi 

Meliputi dua Kecamatan yakni Kota Bumi dan Kota Bumi Utara. Partai NasDem Berjaya meraup dua kursi. Partai lain meraih 1 kursi. selain PKB, PAN dan Gerindra tak mampu meraih kursi. 

1. PDIP : M. Aditya Hafidz Arafat 4.815

2. Golkar : Arnando Ferdiansyah 5.085

3. Nasdem: Cerly Yusrizal 6.588 

4. Dewi Murni 2.941

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: