RADARTVNEWS.COM – Turnamen catur di Esports World Cup (EWC) 2025 resmi dibuka pada Selasa malam, 29 Juli 2025 waktu Riyadh.
Drawing pengelompokan 16 grandmaster papan atas telah dilaksanakan, menempatkan mereka ke dalam empat grup penuh persaingan ketat. Berikut pembagian grup (berdasarkan visual resmi dari RevivalTV): Grup A: Ian Nepomniachtchi, Levon Aronian, Vladislav Artemiev, Andrey Esipenko Grup B: Maxime Vachier‑Lagrave, Arjun Erigaisi, Nihal Sarin, Anish Giri Grup C: Hikaru Nakamura, Alireza Firouzja, Wei Yi, Javokhir Sindarov Grup D: Magnus Carlsen, Fabiano Caruana, Jan‑Krzysztof Duda, Nodirbek Abdusattorov Empat Pemain Pertama yang Mengamankan Tiket Perempat Final BACA JUGA:Esports Masuk Catur! Siapa Saja Tim Esports yang Meramaikan EWC Chess 2025? Berdasarkan laporan dari Chess.com, inilah empat pemain yang memastikan diri lolos ke perempat final setelah mencatatkan dua kemenangan di fase grup: Levon Aronian (Grup A) Arjun Erigaisi (Grup B) Alireza Firouzja (Grup C) Magnus Carlsen (Grup D) Keempatnya tampil solid di hari pertama, langsung mengamankan tempat di bracket playoff tanpa harus melalui babak tambahan. BACA JUGA:LCQ EWC Catur Hari Kedua Rampung, 16 Grandmaster Siap Bertarung di Playoff Penentu! Siapa yang Masih Berjuang? Nama-nama besar seperti Nihal Sarin, Hikaru Nakamura, Nodirbek Abdusattorov, dan Fabiano Caruana belum tersingkir. Mereka kini turun ke losers bracket dan harus menang untuk menjaga asa lolos ke babak selanjutnya. Format double elimination memungkinkan satu pemain lagi dari tiap grup untuk menyusul ke perempat final. Format & Jadwal Lanjutan Fase Grup: Double elimination dengan dua game rapid (10+0), tiebreak Armageddon jika imbang. Playoff/Quarterfinal: Dimulai Rabu, 30 Juli 2025. Dua pemain teratas dari setiap grup akan lolos ke babak playoff. Bagi yang belum lolos harus berjuang malam ini untuk mengamankan tiket yang tersisa. BACA JUGA:3 Tim Paling Berpeluang Menang di EWC Catur Riyadh 2025Hasil Drawing Grup Stage & Siapa yang Melaju Malam Ini di EWC Chess 2025
Rabu 30-07-2025,11:48 WIB
Reporter : MG 04 Fikri Alkatiri
Editor : Hendarto Setiawan
Kategori :
Terkait
Sabtu 15-11-2025,13:00 WIB
MrBeast Resmikan 'Beast Land' di Riyadh, Taman Hiburan Bertema Tantangan Viral
Senin 04-08-2025,16:08 WIB
Masih Tak Terkalahkan di Usia 34, Magnus Carlsen Tak Terbendung di EWC Chess 2025
Senin 04-08-2025,15:10 WIB
EVOS Divine Juara Dunia Free Fire EWC 2025, MVP Rasyah Cetak Sejarah
Senin 04-08-2025,13:22 WIB
Apa Itu Armageddon Chess? Sistem Penentuan Pemenang di Turnamen Elite
Sabtu 02-08-2025,11:01 WIB
Carlsen Juara Perdana EWC Chess 2025, Nakamura Rebut Peringkat Tiga!
Terpopuler
Sabtu 24-01-2026,20:08 WIB
Bau Amis Perebutan Kursi Basah di Ladang Sampah
Sabtu 24-01-2026,19:59 WIB
Resmi Dibuka, Gudang Ayu Hadirkan Produk Kosmetik Terlengkap dan Termurah di Lampung
Sabtu 24-01-2026,14:58 WIB
Pengaruh Influencer Semakin Kuat dalam Membentuk Gaya Hidup Remaja
Sabtu 24-01-2026,22:51 WIB
Jangan Ketinggalan! Hari Ini Pembukaan Sekaligus Dimulainya Pertandingan DBL Lampung 2026 di Gor UIN RIL
Sabtu 24-01-2026,14:48 WIB
Persiapan Tubuh yang Tepat Menjadi Kunci Parfum Tahan Lama
Terkini
Sabtu 24-01-2026,22:51 WIB
Jangan Ketinggalan! Hari Ini Pembukaan Sekaligus Dimulainya Pertandingan DBL Lampung 2026 di Gor UIN RIL
Sabtu 24-01-2026,20:08 WIB
Bau Amis Perebutan Kursi Basah di Ladang Sampah
Sabtu 24-01-2026,19:59 WIB
Resmi Dibuka, Gudang Ayu Hadirkan Produk Kosmetik Terlengkap dan Termurah di Lampung
Sabtu 24-01-2026,15:02 WIB
Gaya Hidup Cashless Semakin Diminati di Tengah Masyarakat Modern
Sabtu 24-01-2026,14:58 WIB