Misteri Senyuman Abadi dari Leonardo da Vinci

Selasa 29-07-2025,22:21 WIB
Reporter : MG - 17 Dwi Ahmad Prasetyo
Editor : Jefri Ardi

Mona Lisa bukan hanya lukisan wanita cantik dengan senyum misterius. Ia adalah karya agung dari perpaduan seni, sains, psikologi, dan sejarah. Kejeniusan Leonardo da Vinci menciptakan bukan hanya potret, melainkan warisan budaya dunia yang terus menimbulkan rasa ingin tahu lintas generasi.

Kategori :