BANNER HEADER DISWAY HD

Ini dia! Tujuh Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Saat Perut Masih Kosong

Ini dia! Tujuh Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Saat Perut Masih Kosong

Ilustrasi-MU Extension- Health and Human-

RADARTVNEWS.COM - Mengonsumsi buah-buahan saat perut masih kosong ternyata baik untuk Kesehatan.namun, ada beberapa jenis buah yang tidak disarankan dikonsumsi saat perut masih kosong.

Kebiasaan mengonsumsi buah-buahan saat perut masih kosong dapat membantu penerapan nutrisi lebih optimal serta membuat tubuh lebih bertenaga saat beraktifitas pagi hari.

Banyak manfaat yang kita dapatkan saat mengonsumsi buah saat perut masih kosong, mulai dari menjaga pencernaan, menjaga hidrasi tubuh, hingga meningkatkan daya tahan tubuh dan fungsi jantung. 

Berikut ini Adalah lima buah-buahan yang aman dikonsumsi saat perut masih kosong:

1. Semangka

Buah semangka ternyata bisa dijadikan teman sarapan saat perut masih kosong. 

Semangka mengandung air mencapai sekitar 92 persen dari buah, sehingga dapat membuat tubuh terhidrasi setelah semalaman berpuasa saat tidur. 

Didalamnya terdapat vitamin dan elektrolit yang membantu menjaga keseimbangan cairan serta mendukung Kesehatan kulit dan juga jantung. 

Mengonsumsi semangka di pagi hari bisa membantu tubuh segera terhidrasi dan siap beraktivitas. 

2. Pepaya

Pepaya memiliki kandungan enzim papain dan cimopain didalamnya yang berfungsi untuk membantu kerja pencernaan serta mencegah terjadinya sembelit. 

Buah papaya rendah kalori dan tinggi serat sehingga baik dikonsumsi saat perut masih kosong agar perut tidak terasa kembung, membantu melancarkan metabolisme tubuh, serta membantu menjaga berat badan tetap stabil.

3. Nanas

Nanas memiliki kandungan Vitamin C dan mangan yang dapat mendukung sistem imun sekaligus membantu pembentukan jaringan tulang. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: