Pendistribusian E–KTP Sisakan Masalah

Pendistribusian E–KTP Sisakan Masalah

radartvnews.com – Temuan-temuan ini dipaparkan langsung oleh Kepala Ombudsman Republik Indonesia perwakilan Provinsi Lampung saat menggelar konferensi pers dengan awak media dikantor Ombudsman RI perwakilan Lampung. Ombudsman RI perwakilan Lampung mendapati adanya tiga temuan pada proses pencetakan dan pendistribusian KTP Elektronik (E-KTP). Tiga temuan tersebut diantaranya yaitu penundaan berlarut dalam pendistribusian E-KTP yang sudah print ready record karena tidak adanya pendataan per wilayah dan penyimpangan prosedur karena banyak masyarakat tidak mendapatkan tanda bukti pada saat pengurusan (perekaman) E-KTP sehingga kesulitan pada saat mengkonfirmasi proses pencetakan. (lih/bow)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: