Gadis Penampar Prajurit Zionis Ditangkap
Gadis muda pemberani Palestina saat ditangkap zionis Israel.--
RADARTV - Tokoh pembela Palestina yang juga aktivis muda terkenal di seantero dunia karena aksinya yang kerap berkonfrontasi dengan aparat zionis ini ditangkap militer Israel di Tepi Barat.
Gadis pemberani Ahed Tamimi lahir 31 Januari 2001. Dia adalah seorang aktivis Palestina dari desa Nabi Salih di wilayah pendudukan Tepi Barat, Palestina.
Ia dikenal karena penampilan dalam gambar-gambar dan video-video dimana ia berkonfrontasi dengan para prajurit Israel.
Advokasi-advokasi Tamimi membuatnya dianggap sebagai pejuang kemerdekaan Palestina, dibanding-bandingkan dengan Malala Yousafzai.
BACA JUGA:Siapa Abu Jandal? Kelompok yang Diduga Coba Bunuh Mahmoud Abbas
Zionis mencelanya bahwa ia dimanipulasi oleh orang tuanya dan diajarkan untuk melakukan kekerasan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: