PT KAI Divre IV Tanjung Karang Siap Pakai Genose Deteksi Covid-19

PT KAI Divre IV Tanjung Karang Siap Pakai Genose Deteksi Covid-19

Radartvnews.com- Penggunaan Rapid Test Antigen di stasiun kereta api dalam waktu dekat akan beralih dengan Genose. Rapid test ini diklaim mampu mendeteksi covid-19 melalui hembusan nafas. Seilain itu, tarif genose lebih murah dibanding rapid test Antigen. masyarakat hanya membayar R4p20.000 untuk melakukan Rapid Test Genose. Manager Humas PT KAI Divre IV Tanjung Karang Jaka Jarkasih mengatakan telah mengusulkan rapid test genose ke PT KAI pusat pihaknya kini tengah menunggu alat tersebut tiba di Lampung. Empat stasiun akan mengunakan alat ini  yakni Stasiun Tanjung Karang, Kotabumi, Martapura, dan Batu Raja. Genose sendiri merupakan alat yang dikembangkan oleh Universitas Gajah Mada (UGM) dengan berbasis Artificial Intelligence.(lds/san)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: